bungkus rokok

Uniknya Mini Speaker Berbentuk Bungkus Rokok Dengan Harga Tak Sampai 50 Ribu

Sejak maraknya layanan streaming dan mudahnya akses musik melalui ponsel dan gadget, penggunaan speaker pun juga ikut marak.

Jika dulu speaker identik dengan kotak besar yang hanya ada dalam acara-acara hajatan, maka kini speaker bisa berupa kotak kecil yang bisa dibawa ke mana-mana. Mini speaker, begitu banyak orang menyebutnya.

Bentuk speaker pun kini beraneka ragam, dari bentuk standar, ampai bentuk custom menyerupai barang-barang tertentu.

Salah satu bentuk custom speaker yang cukup populer adalah speaker bentuk kotak rokok.

rokok

Di marketplace, mini speaker seperti ini muda ditemukan. Harganya pun ternyata murah meriah.

bungkus rokok

Di Lazada, misalnya, satu buah mini speaker berbentuk bungkus rokok dojual dengan harga kurang dari 50 ribu, alias hanya 45 ribu.

mini speaker rokok

Merek rokoknya beraneka macam, dari mulai Marlboro, Djarum, sampai Dji Sam Soe.

Gimana? tertarik untuk mengoleksinya?

bungkus rokok

Uniknya Speaker Portable Bermotif Bungkus Rokok

Kamu sempat terkecoh dengan bungkus rokok yang bisa mengeluarkan suara?

bungkus rokok

Karena itu bukan bungkus rokok biasa melainkan speaker yang didesain sesuai kemasan bungkus rokok. Hanya saja di speaker berbentuk bungkus rokok ini tanpa ada gambar seramnya.

rokok

Selain bisa mendengarkan radio FM, speaker yang didesain seperti bungkus rokok bisa pula menjadi pemutar MP3. Menariknya pula tersedua juga USB dan AUX serta TF dan UFD. Jadi selain fungsi pajangan, alat ini bisa menjadi pemutar musik di kamarmu.

speaker bungkus rokok

Untuk mendapatkan speaker bungkus rokok kamu bisa mengunjungi lapak Robocomb di Bukalapak.com. Harganya pun relatif terjangkau, hanya Rp35 ribu.

Gambar Ilustrasi: Eko Susanto